Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Mindshare Apk Aplikasi Penghasil Uang Viral Apakah Penipuan?

Mindshare Apk - Ada yang baru lagi nich gaes, aplikasi penghasil uang dengan sistem kerja mudah. Untuk mendapatkan uang kalian hanya perlu melakukan follow, subscribe, dan like postingan sosial media yang di sediakan.

Ya, Aplikasi itu bernama Mindshare, apk penghasil uang baru ini lagi viral karena mudah digunakan.

Jika kalian penasaran, maka coba saja simak ulasan kakceng mengenai aplikask mindshare apk penghasil uang cepat dibawah ini.

Mindshare Apk Aplikasi Penghasil Uang Viral Apakah Penipuan?
Mindshare Apk

Apa itu aplikasi Mindshare APK? 

Aplikasi Mindshare ini merupakan sebuah aplikasi penghasil uang viral ini masih tergolong cukup baru.

Di aplikasi ini kalian dapat memperoleh uang hanya dengan cara follow, subscribe, dan like postingan sosial media yang diberikan.

Dengan aplikasi ini kalian yang hanya like video Youtube, TikTok, Facebook, dan Instagram bisa mendapatkan penghasilan yang cukup lumayan.

Nah untuk lebih detailnya coba baca saja cara menghasilkan uang di aplikasi Mindshare dibawah ini secara lengkap.

Cara Daftar Aplikasi Mindshare APK

Pendaftaran aplikasi Mindhsare dapat dilakukan oleh siapa saja. Kalian semua juga dapat dengan mudah mendaftarkan diri sebagai pengguna aplikasi Mindhsare. Untuk mempermudah kalian dibawah ini merupakan cara mendaftar di aplikasi Mindshare:

1. Pertama silahkan masuk ke situs pendaftaran aplikasi Mindshare yang ada di https://www.00001nu.com/primary/navy/index.html

2. Kemudian masukkan nomor hp kalian yang masih aktif saat ini.

3. Setelah itu, isi kode verifikasi dengan kode yang muncul di situs Mindshare.

4. Kemudian masukkan password baru aplikasi Mindshare kalian.

5. Lalu asukkan kode undangan Mindshare orang lain, kalian bisa masukkan kode undangan berikut.

6. Lalu kalian Klik tombol Daftar Sekarang, dengan begitu kalian sudah terdaftar sebagai anggota Mindshare.

7. Selesai.

Cara Download Aplikasi Mindhsare

Aplikasi Mindshare saat ini tidak tersedia di platform download resmi seperti Play Store dan App Store.

Jadi kalian bisa mendownload aplikasi Mindshare dengan mengklik link berikut ini:

https://www.00001nu.com/primary/navy/index.html

Setelah kalian masuk ke link tersebut, maka kalian akan melihat form pendaftaran pengguna baru Mindshare.

Untuk download aplikasinya, maka kalian bisa scroll kebawah lalu tekan tombol “Sudah ada akun, segera unduh”.

Cara Menggunakan Aplikasi Mindhsare Penghasil Uang

Di aplikasi Mindshare penghasil uang ini kalian dapat mengerjakan subscribe dan like video Youtube atau follow dan like postingan Facebook, Tiktok, dan Instagram.

Saat pertama kali mendaftar, maka kalian akann berstatus sebagai Anggota biasa.

Anggota biasa hanya akan diberikan 3 misi setiap harinya, lalu masa berlaku anggota biasa akan habis dalam waktu 4 hari.

Jika sudah habis, maka kalian harus top up untuk meningkatkan level keanggotaan kalian menjadi Jangkar, Youtuber, atau Idol.

Untuk membeli VIP termurah yaitu Jangkar, maka kalian harus membayar Rp.600.000. Sedangkan VIP termahal yaitu Idol yang bisa kalian beli dengan harga Rp.3.000.000.

Semakin mahal level VIP yang kalian beli, maka semakin banyak untung yang bisa kalian dapatkan.

Mindshare Apk Apakah Aman?

Perlu diingat! kebanyakan aplikasi penghasil uang pasti akan melakukan penipuan, tidak terkecuali aplikasi Mindshare apk ini.

Mindshare ini mungkin akan memang betul membayar para penggunanya di awal, sehingga semakin banyak orang yang mau dan tertarik menggunakan aplikasi ini.

Setelah lama beroperasi aplikasi Mindshare ini akan melakukan penipuan alias scam. Sehingga para anggota yang baru saja top up akan menjadi korbannya.

Bukti Mindshare berpotensi tidak aman atau anggota perlu waspada adalah belum adanya izin OJK dan tidak terdaftarnya aplikasi ini di Play Store.

Jadi saran kami, berhati-hatilah menggunakan aplikasi penghasil uang semacam Mindshare ini. Jangan sampai kalian melakukan top up atau deposit saldo untuk meningkatkan pendapatan kalian. Gunakan saja event gratis kalau memang kalian betul pengin mencoba. kami tidak bertanggung jawab jika terjadi scam atau penipuan dikemudian hari yang ditimbulkan oleh pihak aplikasi ini.

Akhir Kata

Demikianlah ulasan singkat yang bisa kami sampaikan mengenai aplikasi Mindshare penghasil uang ini. Cukup sekian artikel  tentang aplikasi Mindshare ini semoga bisa bermanfaat untuk kalian semua.